Sebagian masalah kesahatan yang dialami bangsa Indonesia ialah minim nya akses, peralatan dan biaya kesehatan itu sendiri. Semua itu membuat banyak dari saudara kita gagal mendapatkan penanganan medis yang layak, padahal kondisinya amat memprihatinkan.